logo Kompas.id
UtamaMenanti Revolusi Pelayanan...
Iklan

Menanti Revolusi Pelayanan Listrik

Teguran keras Presiden Jowo Widodo di hadapan direksi PT Perusahaan Listrik Negara (Persero), Senin (5/9/2019), mewakili pula kegeraman jutaan warga Indonesia yang mengalami pemadaman listrik selama belasan jam pada Minggu hingga Senin, 4-5 Agustus lalu. Tuntutan kompensasi dan perbaikan menyeluruh di tubuh badan usaha milik negara itu gencar disampaikan publik.

Oleh
Muhammad Ikhsan Mahar
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/i5bDRcK_XjrvIIR5B1IBySJar-k=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F39f39daa-b006-4504-93e8-4ee2b73b0bcd_jpg.jpg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Suasana Pasar Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara, saat pemadaman listrik bergilir, Senin (5/8/2019). Pemadaman bergilir masih dilakukan karena perbaikan aliran listrik Jawa-Bali sejak sehari sebelumnya belum selesai.

Teguran keras Presiden Jowo Widodo di hadapan direksi PT Perusahaan Listrik Negara (Persero), Senin (5/9/2019), mewakili pula kegeraman jutaan warga Indonesia yang mengalami pemadaman listrik selama belasan jam pada Minggu hingga Senin, 4-5 Agustus lalu. Tuntutan kompensasi dan perbaikan menyeluruh di tubuh badan usaha milik negara itu gencar disampaikan publik.

Peristiwa pemadaman massal itu bisa menjadi cerminan puncak gunung es permasalahan di tubuh PLN yang berakibat pada pelayanan publik. Kasus tindak pidana korupsi yang menjerat dua direktur utama terakhir menjadi gambaran ada pengelolaan yang salah dalam manajemen BUMN itu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000