logo Kompas.id
UtamaPembiayaan Film Independen...
Iklan

Pembiayaan Film Independen Perlu Digalakkan

Kalangan sineas berharap pembiayaan film independen sering diselenggarakan di Indonesia. Banyak film independen Tanah Air yang memenangi penghargaan global. Pelaku perfilman komersial yang sangat dinamis sepatutnya turut diikuti perkembangan sinema independen.

Oleh
DWI BAYU RADIUS
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/TlOASW7W1nPOj24Fsolw91f5-sA=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F41_1565869464.png
KOMPAS/DWI BAYU RADIUS

Pengunjung Locarno Film Festival bersiap menonton film di Locarno, Swiss, Rabu (14/8/2019).

LOCARNO, KOMPAS — Kalangan sineas berharap pembiayaan film independen sering diselenggarakan di Indonesia. Banyak film independen Tanah Air memenangi penghargaan global. Pelaku perfilman komersial yang sangat dinamis sepatutnya turut diikuti perkembangan sinema independen.

Menurut sutradara Makbul Mubarak, di Locarno, Swiss, Kamis (15/8/2019), pembiayaan film independen yang diadakan di luar negeri seperti Open Doors Hub. Sebagai bagian dari Locarno Film Festival, Open Doors Hub membuka kesempatan bagi sineas-sineas dalam dan luar negeri untuk mengajukan proyeknya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000