logo Kompas.id
UtamaKebakaran di Musi Banyuasin...
Iklan

Kebakaran di Musi Banyuasin Terus Membesar, Asap Sampai Jambi

Kebakaran lahan di Desa Muara Medak, Kecamatan Bayung Lencir, Kabupaten Musi Banyuasin terus membesar. Petugas kesulitan memadamkan api karena kondisi angin yang sangat kencang. Asap sudah mengganggu warga di Jambi.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/mcxXpx3Xwo09mqNKDV29MzPM2Rc=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F20190814_ENGLISH-KEBAKARAN_A_web_1565789902.jpg
ANTARA FOTO/NATHAN/LMO/AMA

Asap membumbung tinggi dari lahan yang terbakar di Muara Medak, Bayung Lincir, Musi Banyuasin (Muba), Sumatera Selatan, Rabu (14/8/2019).

PALEMBANG,KOMPAS--Kebakaran lahan di Desa Muara Medak, Kecamatan Bayung Lencir, Kabupaten Musi Banyuasin terus membesar. Petugas kesulitan memadamkan api karena kondisi angin yang sangat kencang. Asap pun sudah mengganggu aktivitas warga di Jambi.

Kepala Bidang Penanggulangan Kedaruratan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumsel Ansori, Jumat (16/8/2019) mengatakan, hingga saat ini kebakaran masih berlangsung. Dengan demikian, kebakaran sudah berlangsung selama empat hari berturut-turut dan hingga saat ini belum padam. Luasan lahan yang terbakar sudah mencapai ratusan hektar.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000