logo Kompas.id
UtamaPolri Tegaskan Tidak Ada...
Iklan

Polri Tegaskan Tidak Ada Penahanan Penghuni Asrama Mahasiswa Papua

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Kepolisian Daerah Jawa Timur Komisaris Besar Frans Barung Mangera mengatakan tidak ada mahasiswa asal Papua di Surabaya yang ditahan. Tidak ada anggota Polri yang melakukan perbuatan rasis terhadap mahasiswa Papua.

Oleh
IQBAL BASYARI
· 2 menit baca
barung
KOMPAS/IQBAL BASYARI

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Jatim Komisaris Besar Frans Barung Mangera

SURABAYA, KOMPAS — Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Kepolisian Daerah Jawa Timur Komisaris Besar Frans Barung Mangera mengatakan tidak ada mahasiswa asal Papua di Surabaya yang ditahan. Polri juga memastikan tidak ada anggotanya yang melakukan perbuatan rasis terhadap mahasiswa Papua.

”Ada isu bahwa mahasiswa Papua masih ditahan di Markas Kepolisian Resor Kota Besar Surabaya. Kami tegaskan tidak ada penahanan. Penangkapan 43 mahasiswa kemarin untuk mengantisipasi gesekan dengan organisasi masyarakat yang ingin masuk ke asrama,” ujar Barung, Senin (19/8/2019), di Surabaya.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000