logo Kompas.id
UtamaTalenta Muda di Istana Negara
Iklan

Talenta Muda di Istana Negara

Oleh
Nina Susilo
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/V7uBejoRj71xriVuZZQIWSlUHm8=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2Fffa3571b-6b74-4e01-8537-8c0df4828c5d_jpg.jpg
KOMPAS/NINA SUSILO

Paduan suara anak Gita Bumi Voices, pemenang Grand Prix of Nations and 4th European Choir Games di Gothenberg Swedia tahun ini, tampil di Istana Negara, Jakarta, Jumat (23/8/2019) petang.

Ruang utama Istana Negara, pada Agustus 2019 ini, dua kali tampil beda. Jika biasanya digunakan untuk sidang kabinet paripurna ataupun pelantikan pejabat negara, kali ini alunan musik tradisional dan modern mengisi ruang.

Pertunjukan pertama dilakukan kelompok musik RAN serta kelompok paduan suara dan orkestra yang beranggotakan orang-orang muda berusia 15-23 tahun bernama Gita Bahana Nusantara. Mereka tampil menghibur Pasukan Pengibar Bendera Pusaka yang baru saja bertugas dalam Peringatan Detik-detik Proklamasi, 17 Agustus petang.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000