logo Kompas.id
UtamaNajib Kembali Jalani Sidang...
Iklan

Najib Kembali Jalani Sidang Kasus Korupsi 1MDB

Oleh
· 3 menit baca

Jaksa menuding mantan PM Malaysia, Najib Razak, terlibat dalam 21 tindak pidana pencucian uang pada sidang kali ini. Dalam sidang, jaksa menunjukkan cara Najib mengambil dana 1MDB.

https://cdn-assetd.kompas.id/nCe-w7d6Oxl_wyXx_M1_cSqA3sY=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2FMALAYSIA-POLITICSNAJIB_82540287_1567007872.jpg
REUTERS/LAI SENG SIN

Mantan Perdana Menteri Malaysia, Najib Razak, tiba di Pengadilan Tinggi Kuala Lumpur, di Kuala Lumpur, Malaysia, Rabu (28/8/2019). Najib menjalani sesi kedua sidang atas dugaan korupsi.

KUALA LUMPUR, RABU—Setelah menuntaskan persidangan seri pertama, Najib Razak mulai menghadapi sidang korupsi seri dua, Rabu (28/8/2019). Sidang kali ini yang terbesar dalam rangkaian kasus yang menjerat mantan perdana menteri Malaysia itu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000