Beberapa hal jadi pertimbangan konsumen untuk beralih ke kendaraan listrik, terutama soal harga, perawatan, dan daya tahan kendaraan serta kesiapan infrastruktur. Para pelaku industri berharap insentif dari pemerintah.
OlehC ANTO SAPTOWALYONO
·1 menit baca
JAKARTA, KOMPAS — Beberapa hal menjadi pertimbangan konsumen untuk beralih ke kendaraan listrik, terutama soal harga, perawatan, dan daya tahan kendaraan serta kesiapan infrastruktur. Para pelaku industri berharap insentif dari pemerintah.
Faktor keekonomian menjadi pertimbangan utama masyarakat [...]