logo Kompas.id
UtamaBlokir Akses Internet Bisa...
Iklan

Blokir Akses Internet Bisa Berdampak Buruk

Upaya menangkal hoaks semestinya mengedepankan solusi ilmiah dan teknologi mapan. Pendekatan teknologi seperti ini diharapkan bisa memberikan penanggulangan terbaik bagi masyarakat yang terdampak.

Oleh
MEDIANA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/s5EACA40EhDTTjX5wH10svjToIQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F20190904_ANALISIS-POLITIK_A_web_1567606589.jpg
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Warga membubuhkan tanda tangan saat Deklarasi Jawa Timur Cinta Papua di Jalan Darmo, Surabaya, Sabtu (1/9/2019). Deklarasi tersebut mengajak masyarakat untuk aktif menjaga persaudaraan se-Tanah Air.

JAKARTA, KOMPAS — Upaya menangkal hoaks semestinya mengedepankan solusi ilmiah dan teknologi mapan. Pendekatan teknologi seperti ini diharapkan bisa memberikan penanggulangan terbaik bagi masyarakat yang terdampak.

Pakar digital forensik Ruby Alamsyah, yang dihubungi pada Kamis (5/9/2019), di Jakarta, berpendapat, pemblokiran internet bukanlah solusi efektif untuk mengatasi masalah hoaks. Alasannya, dampak negatif dari pemblokiran internet akan dirasakan masyarakat lain yang membutuhkan internet untuk aktivitas pribadi dan pekerjaan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000