logo Kompas.id
UtamaSaat Sukhoi dan F16 TNI AU...
Iklan

Saat Sukhoi dan F16 TNI AU Membombardir Pertahanan Udara Musuh

Hari pertama Latihan Gabungan TNI dengan sandi Dharma Yudha 2019 di Situbondo Jawa Timur, Senin (9/9/2019), diwarnai demonstrasi kecanggihan dua pesawat tempur andalan TNI AU, Sukhoi Su27/30 dan F16 Fighting Falcon

Oleh
Khaerudin
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/n8bmK6gNDS9r9e2WvFyWsqgnp_0=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F20190909bil-tniau1_1568006809.jpg
DOKUMENTASI DINAS PENERANGAN TNI AU

Wilayah pertahanan udara musuh dibombardir dua pesawat tempur strategis TNI AU, Sukhoi Su27/30 dan F16 Fighting Falcon, pada hari pertama latihan gabungan TNI bersandi Dharma Yudha 2019 di Situbondo, Jawa Timur, Senin (9/9/2019).

JAKARTA, KOMPAS - Hari pertama Latihan Gabungan TNI dengan sandi Dharma Yudha 2019 di Situbondo Jawa Timur, Senin (9/9/2019), diwarnai demonstrasi kecanggihan dua pesawat tempur andalan TNI AU, Sukhoi Su27/30 dan F16 Fighting Falcon melakukan demonstrasi paket penyerangan komposit atau composit striker ke pertahanan udara musuh. Composit strike berupa manuver serangan dadakan ke pertahanan udara musuh atau suppression enemy\'s air defence (SEAD).

Composit strike di awali dengan operasi pengamatan udara pada ketinggian 18000 kaki oleh pesawat Boeing B737 Intai Maritim dari Skadron Udara 5 Lanud Sultan Hasanuddin Makassar. Setelah mendapatkan informasi tentang sasaran pertahanan udara musuh, Komando Tugas Udara Gabungan (Kogasudgab) TNI AU segera menganalisis sasaran dan mengerahkan satu paket penyerang komposit untuk membombardir kekuatan pertahanan udara musuh.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000