logo Kompas.id
UtamaBangun Jiwanya!
Iklan

Bangun Jiwanya!

Kita harus meyakini bersama bahwa pengarusutamaan moderasi beragama harus dianggap sebagai upaya membangun infrastruktur sosial, yang sama pentingnya dengan pembangunan infrastruktur fisik.

Oleh
Oman Fathurahman
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6ASzPQ2dKivBjSpcr1YewuYjXy8=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20190707_ENGLISH-OPINI_A_web_1562510721.jpg

Bagi saya, artikel Yanuar Nugroho di Kompas (8/6/2019), ”Visi Membangun Indonesia”, amat membangun asa. Sembari bercerita capaian, ia juga meneropong proyeksi Indonesia ke depan. Namun, ibarat hanya membaca satu serial Kho Ping Hoo, artikel itu sangat menggoda, tapi belum sempurna karena ceritanya belum khatam.

Visi negara yang dipaparkan Yanuar untuk memprioritaskan pembangunan SDM lima tahun ke depan tepat belaka. Ketiga prinsip strategi yang ditawarkan untuk mewujudkannya pun ideal: perbaikan mendasar di hulu, mendorong keunggulan (excellence) hingga ke hilir, serta melakukan lompatan kebijakan dan tata kelola.

Editor:
yohaneskrisnawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000