logo Kompas.id
UtamaTerinspirasi Greta Thunberg,...
Iklan

Terinspirasi Greta Thunberg, Pemuda Indonesia Desak Pemerintah Tangani Isu Lingkungan

Aksi empat orang dari salah satu SMK di Jakarta Timur, itu, meluas dengan melibatkan hingga ribuan orang dari berbagai kalangan. Beberapa hal yang mereka serukan kepada pemerintah adalah mendeklarasikan darurat iklim.

Oleh
AYU PRATIWI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VjPnTGQDTPXdoY87GGRGDRdRkXc=/1024x578/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F20190920rad03_1568976710.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Peserta aksi membentangkan spanduk saat mengikuti kampanye perubahan lingkungan yang mengusung tema "Climate Strike" di Jakarta, Jumat (20/9/2019). Kampanye diawali long march dari Masjid Cut Meutia menuju Balai Kota Jakarta dan berakhir di Taman Inspirasi kawasan Monas. Aksi tersebut menyerukan kepada pemerintah dan masyarakat untuk lebih meningkatkan kesadaran mengenai dampak perubahan ikilm terhadap lingkungan.

Perjuangan Greta Thunberg, aktivis asal Swedia, terhadap isu lingkungan hidup bergema hingga Indonesia. Gadis, yang baru berusia 16 tahun, itu, menginspirasi anak muda Indonesia untuk mendesak pemerintah agar lebih peduli terhadap kerusakan alam akibat aktivitas manusia.

Pada Jumat (20/9/2019) ini merupakan hari dimulainya aksi protes perubahan iklim global. Kampanye yang juga dikenal sebagai "Global Climate Strike" digelar di 150 negara hingga 27 September, seperti dijelaskan dalam situsnya. Kegiatan itu ramai diunggah di media sosial dengan tagar #ClimateStrike.

Editor:
hamzirwan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000