logo Kompas.id
UtamaMenanti Kebijakan yang...
Iklan

Menanti Kebijakan yang Bermanfaat Nyata bagi Petani Sawit

Berbagai kebijakan pemerintah terkait komoditas kelapa sawit dinilai belum nyata bermanfaat bagi para petani sawit di Indonesia. Petani sawit masih didera sejumlah persoalan pelik.

Oleh
HARIS FIRDAUS
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/PxCgR2Qw02vrxQRh4K6pk_Zrse4=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F4cddbeae-d2ff-4f00-aef2-51eb0700e1db_jpg.jpg
KOMPAS/HARIS FIRDAUS

Direktur HICON Law & Policy Strategies Hifdzil Alim, Direktur The Indonesian Power for Democracy Gregorius Sahdan, dan Sekretaris Jenderal Serikat Petani Kelapa Sawit (SPKS) Mansuetus Darto (kanan ke kiri) menjadi pembicara dalam diskusi "108 Tahun Sawit Indonesia: Bagaimana Nasib Petani Kini", Selasa (24/9/2019), di Hotel Grand Inna Malioboro, Yogyakarta. Diskusi itu membahas berbagai persoalan yang dialami para petani sawit di Indonesia.

YOGYAKARTA, KOMPAS -- Berbagai kebijakan pemerintah terkait komoditas kelapa sawit dinilai belum nyata bermanfaat bagi para petani sawit di Indonesia. Petani sawit masih didera sejumlah persoalan, mulai dari produktivitas rendah, harga jual produk murah, kesulitan pupuk, hingga minimnya sarana dan prasarana.

"Kebijakan yang dikeluarkan pemerintah dari masa ke masa itu belum menghasilkan manfaat dan dampak positif bagi petani sawit," kata Sekretaris Jenderal Serikat Petani Kelapa Sawit (SPKS) Mansuetus Darto dalam diskusi "108 Tahun Sawit Indonesia: Bagaimana Nasib Petani Kini", Selasa (24/9/2019), di Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000