logo Kompas.id
UtamaUnjuk Rasa di Sumbar Diwarnai ...
Iklan

Unjuk Rasa di Sumbar Diwarnai Perusakan Fasilitas Kantor DPRD

Unjuk rasa mahasiswa menolak revisi UU KPK dan RUU kontroversial lainnya di kantor DPRD Sumatera Barat, Rabu (25/9/2019), berujung perusakan. Massa merangsek ke dalam ruangan dan merusak fasilitas kantor DPRD Sumbar.

Oleh
YOLA SASTRA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/dziVlw2YZc_YGTco8EDj_8OqYP0=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FDSC09630_1569407764.jpg
KOMPAS/YOLA SASTRA

Ruang Sidang Paripurna DPRD Sumatera Barat di Padang, Rabu (25/9/2019) sore, berantakan karena fasilitasnya dirusak massa yang menolak revisi UU KPK serta RUU kontroversial lainnya, seperti RUU KUHP, Pertanahan, Pemasyarakatan, Ketenagakerjaan, dan Minerba.

PADANG, KOMPAS — Unjuk rasa mahasiswa menolak revisi UU KPK dan RUU kontroversial lainnya di kantor DPRD Sumatera Barat, Rabu (25/9/2019), berujung perusakan. Massa merangsek ke dalam ruangan dan melampiaskan kekecewaan dengan merusak fasilitas kantor DPRD Sumbar.

Upaya massa memasuki kantor DPRD dihadang puluhan polisi. Namun, dorongan ribuan pengunjuk rasa dari sejumlah perguruan tinggi di Sumbar itu tak terbendung. Mereka menduduki kantor DPRD Sumbar.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000