logo Kompas.id
UtamaUjian untuk Energi Positif...
Iklan

Ujian untuk Energi Positif ”Nerazzurri”

Laga lawan Barcelona krusial bagi Inter Milan untuk menunjukkan karakter baru musim ini. Mereka datang ke Stadion Camp Nou membawa energi positif sebagai modal utama

Oleh
Herpin Dewanto Putro
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3P0QOojQKs1NNtoG8NIP4CYq8T4=/1024x662/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2Fbarint03_1569944360.jpg
LUCA ZENNARO/ANSA VIA AP

Pemain Inter Milan merayakan kemenangan mereka atas Sampdoria pada laga Serie A di Stadion Luigi Ferraris, Genoa, Italia, 28 September 2019. Kekompakan Inter akan diuji saat menghadapi Barcelona pad laga Liga Champions Grup F di Camp Nou, Barcelona, Kamis (3/10/2019) dini hari WIB.

BARCELONA, SELASA — Inter Milan memiliki wajah baru setelah dipoles Pelatih Antonio Conte sejak awal musim ini. Suasana di ruang ganti tidak lagi murung dan mereka menjadi satu-satunya tim di Serie A yang memenangi keenam laga pertama. Energi positif tim ”Nerazzurri” ini akan diuji pada pekan ini.

Ujian pertama akan dijalani di Stadion Camp Nou ketika menghadapi Barcelona pada laga kedua Grup F Liga Champions, Kamis (3/10/2019) pukul 02.00 WIB. Tidak mudah bagi Inter, karena Barelona tak terkalahkan di Camp Nou pada Liga Champions sejak dipukul Bayern Muenchen tahun 2013. Sejak itu, hanya Atletico Madrid, Juventus, dan Tottenham Hotspur yang mampu meraih hasil imbang di stadion itu.

Editor:
Johan Waskita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000