logo Kompas.id
UtamaPembalakan Liar Masif di...
Iklan

Pembalakan Liar Masif di Lokasi Kebakaran Jambi

Oleh
· 4 menit baca

Pembalak liar yang tertangkap menyebut nama pemodal pencurian kayu. Keterkaitan kebakaran dan pembalakan masih ditelusuri.

https://cdn-assetd.kompas.id/OGQc3PPhTIrJwgeE6Vb6mRXBDSE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2FPembalakan-Liar_83627765_1570036723.jpg
KOMPAS/IRMA TAMBUNAN

Tim satuan tugas kebakaran hutan dan lahan mendapati maraknya pembalakan liar di dekat lokasi kebakaran hutan produksi terbatas beralas hak pengusahaan hutan di Kabupaten Muaro Jambi, Jambi, Rabu (2/10/2019). Aparat menangkap tiga pekerja kayu, sedangkan enam lainnya lari. Satgas mendorong penegak hukum menindak tegas para pelanggar hukum itu.

Muaro Jambi, KompasLebih dari 3.000 meter kubik kayu ilegal ditemukan di dalam kawasan hutan gambut terbakar di Kabupaten Muaro Jambi, Rabu (2/10/2019). Tiga pekerja kayu ditangkap, sedangkan enam lainnya melarikan diri.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000