logo Kompas.id
UtamaGasak 30 Ton Besi Rel Kereta, ...
Iklan

Gasak 30 Ton Besi Rel Kereta, Komplotan Pencuri Dibekuk

Aparat Kepolisian Resor Way Kanan, Lampung, menangkap tiga pelaku pencurian besi rel kereta api. Dari tangan para tersangka, polisi menyita 310 batang besi seberat total 30 ton.

Oleh
VINA OKTAVIA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/c4z-GFuJjIOA1OtkScb1gBbJRUY=/1024x764/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2FWhatsApp-Image-2019-10-11-at-14.27.48_1570779159.jpeg
POLRES WAY KANAN

Ratusan batang besi rel kereta api yang disita aparat Polres Way Kanan dari komplotan pencuri pada Kamis (10/10/2019), di Blambangan Umpu, Kabupaten Way Kanan, Lampung.

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS — Aparat Kepolisian Resor Way Kanan, Lampung, menangkap tiga pelaku pencurian besi rel kereta api. Dari tangan para tersangka, polisi menyita 310 batang besi seberat total 30 ton.

Ketiga pelaku adalah IN (31), JL (33), dan TA (36). IN diketahui merupakan warga Kabupaten Lampung Tengah. Adapun JL dan TA merupakan warga Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000