logo Kompas.id
UtamaKompetisi Siswa SMK Pacu SDM...
Iklan

Kompetisi Siswa SMK Pacu SDM Unggul

Sebanyak 40 siswa SMK berkompetisi di Astra Honda Skill Contest for Vocational School 2019. Kompetisi ini diharapkan bisa memacu terciptanya sumber daya manusia yang unggul

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Gq253lHoqnfc0bYTAfdFvtaEoC8=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2F20191016_135120_1571231345.jpg
KOMPAS/SEKAR GANDHAWANGI

Seorang siswa SMK peserta lomba Astra Honda Skill Contest for Vocational School 2019 sedang diuji keterampilannya dalam menganalisis masalah teknis sepeda motor, Rabu (16/10/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Sebanyak 40 siswa sekolah menengah kejuruan berkompetisi di Astra Honda Skill Contest for Vocational School 2019. Kompetisi ini diharapkan bisa memacu terciptanya sumber daya manusia yang unggul dan sesuai kebutuhan industri.

Astra Honda Skill Contest (AHSC) for Vocational School merupakan agenda tahunan yang melombakan keterampilan teknik sepeda motor bagi siswa SMK. Ini adalah pelaksanaan AHSC yang ke-10 dengan tema ”Satu Hati Wujudkan SDM Unggul”. Lomba berlangsung di Jakarta pada 14-17 Oktober 2019.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000