logo Kompas.id
UtamaSurabaya Membangun Taman...
Iklan

Surabaya Membangun Taman "Instagramable"

Pemerintah Kota Surabaya menyelesaikan pembangunan tahap pertama Taman Mozaik yang berada di Wiyung Praja. Taman ini memiliki keunikan berupa selter mozaik warna-warni yang menarik untuk berswafoto.

Oleh
IQBAL BASYARI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/W0IRbM7soawhAx4QvC0YVCfafPo=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2FTaman-Mozaik-4_1571383131.jpg
KOMPAS/IQBAL BASYARI

Selter yang menjadi salah satu daya tarik di Taman Mozaik, Surabaya, Jumat (18/10/2019)

SURABAYA, KOMPAS – Pemerintah Kota Surabaya menyelesaikan pembangunan tahap pertama Taman Mozaik yang berada di Wiyung Praja, Kecamatan Wiyung, Surabaya. Taman yang dibangun di lahan bekas rawa ini memiliki keunikan berupa selter mozaik warna-warni yang menarik untuk berswafoto.

Kepala Seksi Ruang Terbuka Hijau Dinas Kebersihan dan Ruang Terbuka Hijau Kota Surabaya Rochim Yuliadi, Jumat (18/10/2019) di Surabaya mengatakan, masyarakat sudah bisa memanfaatkan Taman Mozaik untuk beraktivitas. Bangunan utama berupa selter mozaik yang menjadi daya tarik utama sudah selesai dibangun awal bulan ini.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000