logo Kompas.id
UtamaHari Ini Presiden Lantik Wamen
Iklan

Hari Ini Presiden Lantik Wamen

Guna mengoptimalkan kerja Kabinet Indonesia Maju, Presiden Joko Widodo akan melantik sejumlah wakil menteri pada Jumat (25/10/2019) ini di Istana Negara, Jakarta.

Oleh
NINA SUSILO/INKI RINALDI/Laksana Agung Saputra/Agnes Theodora Wolkh Wagunu/Suhartono
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZhdF0BTQyp17-aWB7DEMs9aowXE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2FRapat-Perdana-Kabinet-Indonesia-Maju_84297415_1571936668.jpg
KOMPAS/WAWAN H PRABOWO

Satu hari setelah dilantik, para menteri Kabinet Indonesia Maju langsung mengikuti sidang kabinet paripurna yang dipimpin Presiden Joko Widodo bersama Wakil Presiden Ma’ruf Amin di Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (24/10/2019). Pada kesempatan itu, Presiden Jokowi kembali mengingatkan kepada semua menteri Kabinet Indonesia Maju untuk memahami visi-misi Presiden dan Wakil Presiden, bukan visi-misi menteri.

JAKARTA, KOMPAS— Guna mengoptimalkan kerja Kabinet Indonesia Maju, Presiden Joko Widodo akan melantik sejumlah wakil menteri pada Jumat (25/10/2019) ini di Istana Negara, Jakarta. Selain itu, untuk memperkuat posisi menteri koordinator, Presiden akan mengeluarkan peraturan presiden yang isinya memberi hak veto kepada menko.

Dalam perbincangan dengan para wartawan di Istana Merdeka, Jakarta, kemarin, Presiden mengatakan, para wakil menteri yang akan dilantik ada yang berasal dari partai politik dan bukan parpol. Hal terpenting dari para wamen itu adalah bisa membantu menteri.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000