logo Kompas.id
UtamaIdham Azis Resmi Jadi Kepala...
Iklan

Idham Azis Resmi Jadi Kepala Polri Ke-24

Jenderal Idham Azis resmi menjadi Kepala Polri menggantikan Jenderal (Purn Pol) Tito Karnavian. Hal ini terhitung sejak Presiden Jokowi melantik Idham di Istana Negara, Jakarta, Jumat (1/11/2019) sekitar pukul 09.30.

Oleh
FX LAKSANA AS
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/icYZdr-SRaThwI49v9QPk_LydZ0=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2FIMG-20191101-WA0015_1572582320.jpg
KOMPAS/FX LAKSANA AS

Presiden Joko Widodo melantik Idham Azis sebagai Kepala Polri di Istana Negara, Jakarta, Jumat (1/11/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Jenderal Idham Azis resmi menjadi Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia menggantikan Jenderal (Purn Pol) Tito Karnavian. Hal ini terhitung sejak Presiden Joko Widodo melantik Idham di Istana Negara, Jakarta, Jumat (1/11/2019) sekitar pukul 09.30.

Idham merupakan Kepala Polri ke-24. Ia menggantikan Tito Karnavian, pejabat sebelumnya, yang diangkat Presiden sebagai Menteri Dalam Negeri dalam Kabinet Indonesia Maju.

Editor:
Antony Lee
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000