logo Kompas.id
UtamaHakim Bacakan Putusan...
Iklan

Hakim Bacakan Putusan Praperadilan Mantan Menteri Imam Nahrawi Pekan Depan

Putusan gugatan praperadilan mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi segera disampaikan ke publik. Hal ini dilakukan setelah hakim menerima berkas kesimpulan dari masing-masing pihak.

Oleh
satrio pangarso wisanggeni
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/udbsnab1LrQDJI9vX4IuoX4w4i4=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2Fb73dee0a-4224-4cfe-9ea6-130a214dbf35_jpg.jpg
KOMPAS/Adrian Fajriansyah

Menpora Imam Nahrawi memberikan keterangan pers kepada awak mediadi Kemenpora, Jakarta, Kamis (19/9/2019) atau sehari setelah dirinya ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK terkait kasus dugaan suap dari Kemenpora ke KONI Pusat. Dalam keterangan tersebut, Imam juga menyatakan mengundurkan diri dari jabatannya untuk fokus menjalani proses hukum yang akan dihadapinya. Sejauh ini, pengganti Imam belum ditentukan dan menanti keputusan dari Presiden Joko Widodo.

JAKARTA, KOMPAS – Putusan gugatan praperadilan mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi melawan Komisi Pemberantasan Korupsi dibacakan hakim Selasa (12/11/2019). Keputusan ini disampaikan hakim praperadilan Elfian di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Jakarta Jumat (8/11/2019) sore menerima berkas kesimpulan dari masing-masing pihak.

“Kita akan mulai sidang putusan yang insya Allah dibacakan sesuai dengan hukum acara maksimal persidangan tujuh hari kerja. Permohonan sudah diputuskan agar pengadilan mengambil sikap, insya Allah akan diumumkan Selasa, pukul 10.00,” kata Elfian.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000