logo Kompas.id
UtamaBayi ”Gastroschisis” Lahir di ...
Iklan

Bayi ”Gastroschisis” Lahir di Kawasan Tambang Emas Rakyat Mandailing Natal

Bayi dengan kelainan kembali lahir di kawasan tambang emas rakyat Mandailing Natal, Sumatera Utara. Bayi perempuan yang lahir pada Sabtu (9/11/2019) sekitar pukul 07.30 itu lahir dengan usus di luar atau gastroschisis.

Oleh
AUFRIDA WISMI WARASTRI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/TFDhzqLMIBRO67g1dPXD9yHwhes=/1024x2105/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2FWhatsApp-Image-2019-11-09-at-18.48.52-1_1573301068.jpeg
DINAS KESEHATAN MANDAILING NATAL

Bayi gastroschisis lahir di Mandailing Natal, Sabtu (9/11/2019). Bayi ini tiba di RSUD Panyabungan pada Sabtu sore setelah menempuh perjalanan 3,5 jam dari desanya.

PANYABUNGAN, KOMPAS — Bayi dengan kelainan kembali lahir di kawasan tambang emas rakyat Mandailing Natal, Sumatera Utara. Bayi perempuan yang lahir pada Sabtu (9/11/2019) sekitar pukul 07.30 itu lahir dengan usus di luar atau gastroschisis. Ini adalah kelahiran bayi abnormal ke-7 selama setidaknya 3-4 tahun terakhir di Mandailing Natal.

Bayi berjenis kelamin perempuan itu lahir di Desa Simpang Durian, Batang Lobung, Kecamatan Lingga Bayu, Mandailing Natal, dengan berat 2,8 kg. Sabtu sore, bayi tersebut tiba di RSUD Panyabungan setelah menempuh perjalanan sekitar 3,5 jam dari Batang Lobung.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000