logo Kompas.id
UtamaPerang ”Big 3” dan Anak Muda
Iklan

Perang ”Big 3” dan Anak Muda

Rafael Nadal, Novak Djokovic, dan Roger Federer harus bersaing dengan empat petenis muda pada turnamen tutup tahun Final ATP di London, Inggris.

Oleh
Yulia Sapthiani
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9XaTcdrw4oUo4Au7DvZzl1N7KE0=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2Fmasters02_1572798289.jpg
MARTIN BUREAU / AFP

Petenis Spanyol, Rafael Nadal, pada konferensi pers Paris Masters di Paris, Perancis, 2 November 2019. Nadal akan menghadapi tiga petenis muda pada Grup Andre Agassi turnamen Final ATP di O2 Arena, London, Inggris, 10-17 November 2019.

Petenis nomor satu dunia, Rafael Nadal, ditanya perasaannya ketika duduk di antara tiga anak muda saat konferensi pers menjelang turnamen Final ATP di London, Inggris, 10-17 November. Dengan usia 33 tahun, Nadal 10-12 tahun lebih tua dari tiga petenis yang akan bersaing dalam Grup Andre Agassi.

”Ini adalah siklus yang normal dalam kehidupan. Ini bagus untuk persaingan dalam olahraga ini dan menurut saya, mereka sangat bagus. Saya sangat senang masih bisa bersaing dengan mereka dan saya pun akan senang saat waktunya hanya bisa menyaksikan mereka dari televisi,” kata Nadal.

Editor:
Johan Waskita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000