logo Kompas.id
UtamaMemilah Sampah, Memungut...
Iklan

Memilah Sampah, Memungut Rezeki

Sampah yang diproduksi manusia memang menjadi masalah bagi manusia itu sendiri. Namun, dengan pengelolaan yang benar, sampah bisa menjadi berkah dan sumber penghasilan baru bagi masyarakat.

Oleh
· 6 menit baca

Sampah yang diproduksi manusia memang menjadi masalah bagi manusia itu sendiri. Namun, dengan pengelolaan yang benar, sampah bisa menjadi berkah dan sumber penghasilan baru bagi masyarakat. Setidaknya itu yang dialami oleh 84 warga di Tembokrejo, Kecamatan Muncar, Banyuwangi.

https://cdn-assetd.kompas.id/XSINeRKMuc59E-dh-5XfV-q1Mk0=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2FTPST-Tembokrejo_84814040_1573398040.jpg
KOMPAS/ANGGER PUTRANTO

Sejumlah warga memilah dan mengolah sampah di Tempat Pengolahan Sampah Terpadu Tembokrejo. TPST Tembokrejo berhasil menekan volume sampah dari Desa Tembokrejo hingga 40 persen saja yang masuk ke TPA Patoman.

Istiqomah (41), warga Tembokrejo, sudah delapan tahun bekerja sebagai buruh di industri pengalengan ikan di Kecamatan Muncar. Kecamatan itu memang menjadi salah satu sentra pengalengan ikan terbesar di Indonesia dengan komoditas lemurunya. Namun, anjloknya produksi lemuru membuat sejumlah pengalengan tutup atau masih berusaha bertahan dengan kapasitas kecil.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000