logo Kompas.id
UtamaMedsos Bisa Sebarkan Narasi...
Iklan

Medsos Bisa Sebarkan Narasi Keindonesiaan

Upaya menjaga imaji keindonesiaan menghadapi tantangan tidak mudah. Maraknya penyebaran disinformasi atau hoaks melalui media sosial bisa menimbulkan fragmentasi sosial di masyarakat sehingga mengancam imaji kebangsaan.

Oleh
Muhammad Ikhsan Mahar/Kurnia Yunita Rahayu/Agnes Theodora Wolkh Wagunu
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VWhFPbwEWWcsroMt1kAnhCi_rPs=/1024x714/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2F20191009_ADI_HOAKS_mumed_1570612238.png

JAKARTA, KOMPAS — Di tengah makin pesatnya penggunaan media sosial, upaya menjaga imaji keindonesiaan sebagaimana dirintis pendiri bangsa menghadapi tantangan yang tidak mudah. Maraknya penyebaran disinformasi atau hoaks melalui media sosial bisa menimbulkan fragmentasi sosial di masyarakat sehingga mengancam imaji kebangsaan.

Namun, tantangan itu bisa diatasi apabila ada kesadaran kolektif pencipta konten media sosial untuk menyebarkan narasi yang bisa menjaga imaji sebagai bangsa yang beragam. Di sisi lain, literasi digital masyarakat harus ditingkatkan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000