logo Kompas.id
UtamaJasa Pengiriman Barang Bantu...
Iklan

Jasa Pengiriman Barang Bantu Ekspansi Bisnis

Banyak penjual daring menganggap kecepatan pengiriman barang lebih penting ketimbang ongkos kirim yang murah.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Fmek7M96GSiQOTX6hqkxJuHEcYU=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F85608308-5c7e-4adc-afc7-1042d5159a6f_jpg.jpg
KOMPAS/ERIKA KURNIA

Nanik Soelistiowati (kiri), pendiri rumah usaha Pisang Goreng Bu Nanik, bersama sang anak, Michelle K Molloy. Nanik pertama kali membuka usaha pisang goreng pada 2007. Saat ini, usaha tersebut ditangani dua anaknya, Michelle sebagai penanggung jawab operasi (COO) dan Kelvin sebagai pemimpin perusahaan (CEO).

JAKARTA, KOMPAS — Jasa pengiriman barang dinilai menjadi cara efisien untuk memperluas pasar dan menjangkau lebih banyak pembeli. Hal itu dirasakan pemilik usaha Pisang Goreng Madu Bu Nanik, yang meski digemari pasar di 12 kota di Jawa dan Bali, tetapi tak kunjung membuka rumah produksi di luar Jakarta.

Sejak 2007, usaha pisang goreng madu besutan Nanik Soelistiowati terpusat di daerah Tanjung Duren, Jakarta Barat. Pisang Goreng Madu Bu Nanik mulai populer di Jakarta dan sekitarnya pada 2014 ketika media digital dan jasa pengantaran makanan oleh ojek daring mulai dimanfaatkan untuk memasarkan produk-produk mereka.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000