logo Kompas.id
UtamaMantan Wapres JK Dinilai...
Iklan

Mantan Wapres JK Dinilai Berperan Besar Meningkatkan Mutu Pendidikan

Mantan Wapres Jusuf Kalla dinilai berperan besar dalam peningkatan mutu pendidikan di Indonesia. Peran itu membuat Universitas Negeri Padang akan menganugerahkan gelar ”doctor honoris causa” kepada JK.

Oleh
YOLA SASTRA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/80HiGfzZUz8VuVTAECxs0n1JrS0=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FDSC07902_1567499516.jpg
KOMPAS/YOLA SASTRA

Wakil Presiden Jusuf Kalla menyapa para tamu undangan seusai peresmian rumah susun dan ruang kelas baru Pondok Pesantren Modern Terpadu Prof Dr Hamka II Padang di Padang, Sumatera Barat, Selasa (3/9/2019).

PADANG, KOMPAS — Mantan Wakil Presiden Muhammad Jusuf Kalla dinilai punya peran besar dalam peningkatan mutu pendidikan di Indonesia. Peran tersebut terlihat dari kebijakan, kiprah, dan komitmen pria yang akrab disapa JK itu, baik selama menjabat sebagai menteri koordinator bidang kesejahteraan rakyat maupun wakil presiden.

Rektor Universitas Negeri Padang Ganefri di Padang, Sumatera Barat, Selasa (19/11/2019), menjelaskan, JK merupakan sosok yang peduli terhadap mutu pendidikan. Saat menjabat sebagai menko kesra pada masa pemerintahan Presiden Megawati Soekarnoputri, JK beberapa kali meminta para deputi untuk studi banding ke negara tetangga dan menemukan bahwa pendidikan Indonesia tertinggal.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000