logo Kompas.id
UtamaE-dagang dan Logistik Topang...
Iklan

E-dagang dan Logistik Topang Pertumbuhan Ekonomi

Sektor ekonomi digital yang berpotensi meningkatkan pertumbuhan itu adalah logistik, telekomunikasi, dan e-dagang. Selama ini, ketiga sektor itu saling terkait dengan laman pemasaran yang memegang peran krusial.

Oleh
erika kurnia
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/zd2LuG8LAayvvr4_2a91DZzbwFs=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2Fde98111b-8256-4449-90e5-333f72d0dcc8_jpg.jpg
Kompas/Priyombodo

Kesibukan pekerja di warehouse Lazada di kawasan Cimanggis, Kota Depok, Jawa Barat, Selasa (12/11/2019). Warehouse seluas 30.000 meter persegi ini memiliki kapasitas penyimpanan 2 juta dari kapasitas total 7-8 juta barang dan diklaim terbesar di kawasan Asia Tenggara. Pada hari diskon Festival 11.11 diperkirakan terjadi peningkatan penjualan di e-dagang Lazada hingga 300 persen dibandingkan dengan 2018.

JAKARTA, KOMPAS — Ekonomi digital memiliki efek pengganda bagi perkembangan dan pertumbuhan perekonomian nasional. Hal ini perlu terus didorong untuk menumbuhkan ekonomi, terlebih pada sektor industri pengiriman barang, telekomunikasi, dan e-dagang.

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate, Rabu (20/11/2019), mengatakan, di tengah bayang-bayang perlambatan ekonomi dunia, Indonesia masih mampu menjaga pertumbuhan ekonomi di level aman. Pertumbuhan ekonomi ini terus dijaga dan ditingkatkan, salah satunya dengan mengoptimalkan peran teknologi digital.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000