logo Kompas.id
UtamaAnggaran Pembebasan Lahan...
Iklan

Anggaran Pembebasan Lahan Penataan Kali Diajukan Rp 300 Miliar

Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta mengajukan anggaran pembebasan lahan untuk penataan waduk dan bantaran kali Rp 600 miliar tahun 2020. Jumlah ini lebih rendah daripada anggaran tahun 2019 sebesar Rp 850 miliar.

Oleh
IRENE SARWINDANINGRUM
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0ZYK7GjSpdexOWGyeQ9K_iao6Ns=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2FDIV5200_1568986218.jpg
KOMPAS/ADITYA DIVERANTA

Lahan bantaran Sungai Ciliwung di Bidaracina, Jatinegara, Jakarta Timur, Jumat (20/9/2019). Sebagian lahan di bantaran ini diokupasi oleh perumahan warga.

JAKARTA, KOMPAS — Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta mengajukan anggaran pembebasan lahan untuk penataan waduk dan bantaran kali Rp 600 miliar tahun 2020. Jumlah ini lebih rendah daripada anggaran yang disetujui tahun 2019 sebesar Rp 850 miliar ataupun anggaran yang diajukan untuk revitalisasi trotoar tahun 2020 sekitar Rp 1,2 triliun.

Kepala Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta Juaini Yusuf mengatakan, anggaran tersebut, menurut rencana, akan dibagi dua, yaitu sekitar Rp 300 miliar untuk pembebasan lahan bantaran kali dan Rp 300 miliar separuhnya untuk pembebasan waduk.

Editor:
agnesrita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000