logo Kompas.id
UtamaSatu Data untuk Optimalisasi...
Iklan

Satu Data untuk Optimalisasi Kebijakan Pemerintah

Sensus Penduduk 2020 diharapkan menghasilkan data tunggal penduduk yang bisa dijadikan dasar kebijakan pemerintah.

Oleh
M Zaid Wahyudi/Fajar Ramadhan
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0W5GXHNjullNSOVSm0JojfR4T0Y=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F8281395a-6f0a-4783-9576-d5af979defee_jpg.jpg
KOMPAS/MUCHAMAD ZAID WAHYUDI

Sejumlah lembaga menandatangani komitmennya untuk mendukung Sensus Penduduk 2020 dalam Sosialisasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDG) dan Rapat Koordinasi Teknis Sensus Penduduk 2020 di Jakarta, Selasa (26/11/2019).

JAKARTA, KOMPAS– Beragamnya versi data yang dimiliki sejumlah lembaga negara membuat kebijakan yang dijalankan pemerintah tidak memberikan hasil optimal. Karena itu, Sensus Penduduk 2020 diharapkan menghasilkan data tunggal penduduk yang bisa dijadikan dasar kebijakan pemerintah.

“Tepat tidaknya data Sensus Penduduk 2020 akan menentukan kesahihan, kevalidan dan ketepatan kebijakan pemerintah,” kata Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy dalam Sosialisasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDG) dan Rapat Koordinasi Teknis Sensus Penduduk 2020 di Jakarta, Selasa (26/11/2019).

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000