logo Kompas.id
UtamaProduktivitas Manusia dan...
Iklan

Produktivitas Manusia dan Teknologi Menggerakkan Ekonomi Masa Kini

Produktivitas sumber daya manusia dan perkembangan teknologi menjadi penggerak perekonomian masa kini. Oleh karena itu, inovasi-inovasi yang berbasis digital mutlak diperlukan untuk mempercepat perbaikan kualitas.

Oleh
KARINA ISNA IRAWAN
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/-EZDLKUZC62UfctCwyi4M_LTqL8=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F4552505c-1ba5-484b-b34c-a47d765a7159_jpg.jpg
Kompas/Heru Sri Kumoro

Presiden Joko Widodo menyampaikan sambutan sekaligus membuka Kompas100 CEO Forum di The Ritz-Carlton, Jakarta, Kamis (28/11/2019). Kompas100 CEO Forum kali ini mengambil tema ”CEO Envisions to Win The Turbulence of Digital Disruption”.

JAKARTA, KOMPAS — Produktivitas sumber daya manusia dan perkembangan teknologi menjadi penggerak perekonomian masa kini. Oleh karena itu, inovasi-inovasi yang berbasis digital mutlak diperlukan untuk mempercepat perbaikan kualitas.

Digitalisasi secara bertahap harus merasuk ke tata kelola birokrasi dan regulasi. Kegiatan yang bersifat administrasi disederhanakan untuk mempercepat perubahan di tengah ketidakpastian perekonomian.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000