logo Kompas.id
UtamaPemerintah Masih Kaji...
Iklan

Pemerintah Masih Kaji Perpanjangan Izin FPI

Pemerintah mengkaji permohonan perpanjangan surat keterangan terdaftar (SKT) organisasi masyarakat Front Pembela Islam (FPI). Pemerintah melalui Menteri Agama masih akan mendalami permohonan SKT FPI.

Oleh
INSAN ALFAJRI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6z94vIJj0-i13ilZWXgFCL8mdP4=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2FWhatsApp-Image-2019-11-27-at-4.56.24-PM_1574848802.jpeg
KOMPAS/INSAN ALFAJRI

Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD diapit Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian (kanan) dan Menteri Agama Fachrul Razi saat jumpa pers di Jakarta, Rabu (27/11/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah memastikan bahwa berserikat dan berkumpul merupakan hak warga negara sekaligus dijamin undang-undang. Untuk hal itu, pemerintah mengkaji permohonan perpanjangan surat keterangan terdaftar organisasi masyarakat Front Pembela Islam.

Hal itu mengemuka dalam rapat bersama antara Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, serta Menteri Agama Fachrul Razi, Rabu (27/11/2019), di Kemenko Polhukam, Jakarta.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000