logo Kompas.id
UtamaStadion Nasional Jepang Lebih ...
Iklan

Stadion Nasional Jepang Lebih ”Hijau”

Rakyat dan Pemerintah Jepang merayakan rampungnya pembangunan stadion nasional baru yang ramah lingkungan. Stadion ini akan digunakan untuk Olimpiade dan Paralimpiade Tokyo 2020.

Oleh
D HERPIN DEWANTO PUTRO dari Tokyo, Jepang
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/WJTdeIlzsg-q1seDrQE6_p007zw=/1024x579/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F55c2c024-2ef6-4858-be2d-6ef00776be2b_jpg.jpg
KOMPAS/DOMINICUS HERPIN DEWANTO PUTRO

Stadion Nasional Jepang di Tokyo sedang diperlihatkan kepada para wartawan dari sejumlah negara, Minggu (15/12/2019). Stadion tersebut akan menjadi tempat untuk pembukaan dan penutupan Olimpiade serta Paralimpiade Tokyo 2020. Sentuhan alam dan teknologi ramah lingkungan menjadi karakter yang menonjol dari stadion ini.

TOKYO, KOMPAS — Stadion Nasional Jepang di Tokyo kini terlihat lebih ”hijau” dan segar setelah mendapat sentuhan alam pada bagian utamanya. Sang arsitek, Kengo Kuma, sengaja membuat stadion yang menjadi arena pembukaan dan penutupan Olimpiade serta Paralimpiade Tokyo 2020 ini tampak seperti pohon yang hidup.

Pembangunan stadion ini berlangsung sejak 1 Desember 2016 dan berakhir 30 November 2019. Rampungnya proyek yang melibatkan 1,5 juta pekerja dan menghabiskan total 156,9 miliar yen (Rp 20 triliun) itu pun dirayakan dalam upacara yang dihadiri Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe, Gubernur Tokyo Yurike Koiko, dan Kuma, pada Minggu (15/12/2019) pagi.

Editor:
Johan Waskita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000