FotografiFoto CeritaAnyaman Lontar Damai Natal...
KOMPAS/AYU SULISTYOWATI

Anyaman Lontar Damai Natal Katedral Denpasar

Di Natal tahun ini, anyaman perdamaian pun dipersembahkan Gereja Katedral Denpasar. Selamat Natal…

Oleh
AYU SULISTYOWATI
· 2 menit baca

Sejumlah umat Gereja Katedral, Kota Denpasar, Bali, Minggu (22/12/2019) sore, berkumpul di sekitar pohon Natal. Karena tingginya 11 meter dengan diameter terbesarnya 4 meter dan berada di pinggiran jalan persis depan gereja, kumpul-kumpul mereka menjadi perhatian siapa pun yang lewat.

Tak hanya itu, pohon ini tidak biasa. Rangka besi berbentuk kerucut tinggi itu dililit anyaman daun lontar. Dua warna dipadu dianyaman itu, hijau dan coklat muda terang warna asli daun itu.

Anyaman yan dililitkan dari bawah hingga puncak kerucut itu dihias lagi dengan topi dan  tutup makanan dari anyaman daun lontar yang lebih halus serta kecil ukurannya.

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000