logo Kompas.id
UtamaImpor Gula dan Garam
Iklan

Impor Gula dan Garam

Oleh
· 2 menit baca

Pemerintah menaikkan kuota impor gula dan garam tahun ini di tengah kenyataan garam rakyat tidak terserap dan rencana pemerintah berswasembada gula.

Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian menetapkan alokasi impor gula 3,2 juta ton, naik dari 2,8 juta ton tahun lalu. Adapun alokasi impor garam tahun ini menjadi 2,9 juta ton dari 2,7 juta ton pada tahun sebelumnya.

https://cdn-assetd.kompas.id/EX--5FuMLbv1jxdpRM_EwMoXKPE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2FTambak-Garam_86192359_1578330734.jpg
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Tambak garam di Desa Waruduwur, Kecamatan Mundu, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, Rabu (24/1), tampak tidak terurus. Pemerintah memutuskan impor garam industri tahun ini sebesar 3,7 juta ton. Petani garam berharap, impor tersebut tidak mengganggu panen raya garam bulan Juli mendatang.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000