logo Kompas.id
UtamaFormasi Baru Hakim MK
Iklan

Formasi Baru Hakim MK

Hakim Konstitusi I Dewa Gede Palguna yang habis masa jabatannya kemarin diganti oleh Hakim Konstitusi Daniel Yusmic. Palguna dikenal sebagai hakim konstitusi yang konsisten.

Oleh
Nina Susilo/Agnes Theodora Wolkh Wagunu
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/dvQIEjZmRbLcoJf0QQio_j-0jXc=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2FSumpah-Hakim-MK_86214843_1578415553.jpg
KOMPAS/WAWAN H PRABOWO

Hakim Mahkamah Konstitusi Suhartoyo (kiri) dan Daniel Yusmic Pancastaki Foekh bersiap untuk mengucapkan sumpah hakim konstitusi di hadapan Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Selasa (7/1/2020). Daniel merupakan hakim konstitusi dari unsur Presiden yang menggantikan hakim MK I Dewa Gede Palguna yang habis masa jabatannya pada Selasa kemarin. Suhartoyo merupakan hakim konstitusi yang kembali diusulkan Mahkamah Agung untuk jabatan periode kedua.

JAKARTA, KOMPAS — Formasi hakim Mahkamah Konstitusi mengalami perubahan dengan digantikannya I Dewa Gede Palguna yang habis masa jabatannya dengan Hakim Konstitusi Daniel Yusmic Pancastaki Foekh, Selasa (7/1/2020). Formasi baru sembilan hakim konstitusi ini akan menghadapi ujian yang tak ringan, yakni uji materi Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi serta sengketa pilkada serentak 2020.

Hakim Konstitusi Daniel yang dinilai tenang dan cukup senior di bidang hukum tata negara diharapkan bisa cepat beradaptasi dan menggantikan sosok Palguna yang memiliki standar tinggi dan konsisten. Daniel diharapkan bisa memperkuat institusi MK.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000