logo Kompas.id
UtamaMerindu Wisata Sungai Kapuas
Iklan

Merindu Wisata Sungai Kapuas

Era eksploitasi sungai dengan pertambangan dan pengembangan perkebunan di bantarannya, selayaknya diakhiri. Kini, saatnya ”menjual” eksotika pemandangannya dengan mengembangkan pariwisata agar Kapuas selalu dirindu.

Oleh
Emanuel Edi Saputra
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/QrJ_i9fl1DBwLfFwn0YMNq9wX9g=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2FWisata-Sungai_86435217_1579188145.jpg
KOMPAS/EMANUEL EDI SAPUTRA

Kapal wisata sandar di Alun-alun Kapuas, Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Rabu (4/12/2019).

Kapal wisata berkapasitas 60 gros ton, panjang 18 meter dan lebar 7 meter, milik Yanto (50), bersandar di Alun-alun Kapuas, Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Rabu (4/12/2019). Beberapa bagian kapal itu terbuat dari kayu ulin yang kokoh. Sore itu, Yanto yang dibantu tiga anggota keluarganya, tengah menunggu penumpang kapal wisata.

Yanto sudah tujuh tahun menjalankan usaha kapal wisata di Sungai Kapuas, Kota Pontianak. Kapal itu bisa menampung sekitar 200 penumpang. ”Ayo Pak, silakan masuk. Kita sudah mau berangkat,” ujar Yanto. Puluhan penumpang pun masuk ke dalam kapal. Mereka duduk di kursi yang telah disediakan. Ada juga yang duduk di lantai atas. Kapal itu menyediakan minuman ringan dan camilan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000