logo Kompas.id
EkonomiPemerintah Bantu Petani Kopi
Iklan

Pemerintah Bantu Petani Kopi

Oleh
Maria Clara Wresti
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yRu0mlLdu8_P1ExcVoFn55WENBk=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2FP_20180808_085143.jpg
KOMPAS/M CLARA WRESTI

Seorang barista meracik kopi Indonesia di sela-sela Diskusi Meningkatkan Produksi Kopi Indonesia di Jakarta, Rabu (8/8/2018).

JAKARTA, KOMPAS — Permintaan kopi, baik pasar global maupun domestik, terus meningkat. Namun, produktivitas perkebunan kopi di Indonesia masih rendah. Oleh karena itu, pemerintah harus turun tangan untuk meningkatkan produksi, termasuk membuat penelitian untuk mencari bibit murni kopi.

”Selama ini komoditas kopi dilakukan sendiri oleh rakyat sehingga produktivitasnya tidak bisa maksimal. Oleh karena itu, pemerintah harus turun tangan membantu,” kata Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution saat membuka diskusi Strategi Kebijakan dan Program Pengembangan Kopi Indonesia untuk Merespons Kebutuhan Agroindustri Kopi Global di Jakarta, Rabu (8/8/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000