Pasca-penyerahan RUU Cipta Kerja, Asosiasi DPRD Kota Seluruh Indonesia berkomitmen memuluskan implementasinya. Untuk itu, setiap DPRD di wilayah masing-masing akan menyinkronkan sejumlah peraturan daerah yang ada.
OlehFX LAKSANA AS
·1 menit baca
JAKARTA, KOMPAS — Asosiasi DPRD Kota Seluruh Indonesia berkomitmen memuluskan implementasi Undang-Undang Cipta Kerja. Untuk itu, setiap DPRD di wilayah masing-masing akan menyinkronkan sejumlah peraturan daerah.
Menjawab pertanyaan pers seusai beraudiensi dengan Wakil Presiden Ma’ruf Amin di [...]