logo Kompas.id
Gaya HidupDiduga Korupsi, Bos Aliansi...
Iklan

Diduga Korupsi, Bos Aliansi Renault-Nissan-Mitsubishi Ditahan Otoritas Jepang

Oleh
Dahono Fitrianto
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4TRsyKfEvKxj11uX5C-La-OVojQ=/1024x643/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20170425rad19.jpg
Kompas/Raditya Helabumi

Carlos Ghosn

YOKOHAMA, SENIN — Carlos Ghosn (64), bos aliansi Renault-Nissan-Mitsubishi dan tokoh besar industri otomotif dunia, ditangkap otoritas Jepang, Senin   (19/11/2018), atas dugaan penyelewengan keuangan. Ketiga produsen mobil tersebut pun langsung bergerak untuk memecat Ghosn.

Dalam jumpa pers di markas besar Nissan Motor Co di Yokohama, Jepang, kemarin, CEO Nissan Hiroto Saikawa mengatakan, Ghosn ditahan setelah diinterogasi oleh pihak kejaksaan Jepang begitu dia tiba di negara itu pada hari yang sama. Ghosn memimpin aliansi industri Renault-Nissan-Mitsubishi yang secara total menjual 10,6 juta unit mobil di seluruh dunia pada tahun lalu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000