logo Kompas.id
KesehatanMemilih Pelembab agar Kulit...
Iklan

Memilih Pelembab agar Kulit Tidak Kering

Masyarakat kini kerap mencuci tangan memakai sabun agar terhindar dari penularan Covid-19. Agar kulit tangan tidak kering, pelembab sangat penting digunakan seusai mencuci tangan.

Oleh
Deonisia Arlinta
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/186L3tYfna10d8F1KFp9DJQYwxY=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2Fce761fd8-fe11-4c27-892a-8f40cb23e452_jpg.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Warga diwajibkan mencuci tangan dengan sabun sebelum mengambil bantuan pangan nontunai di Kantor Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Rabu (29/4/2020). Bantuan sebesar Rp 200.000 yang disalurkan melalui rekening Bank BNI tersebut diberikan antara lain untuk membantu perekonomian warga yang terdampak pandemi Covid-19.

JAKARTA, KOMPAS — Masyarakat kini terbiasa untuk sering mencuci tangan agar terhindar dari penularan berbagai penyakit, khususnya Covid-19 atau penyakit yang disebabkan virus korona baru. Namun, tidak sedikit orang yang kemudian mengeluh kulit pada telapak tangan mereka menjadi mudah kering.

Oleh karena itu, warga dianjurkan menggunakan pelembab seusai mencuci tangan. Pemilihan pelembab pun tidak boleh sembarangan agar tidak menimbulkan iritasi pada kulit.

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000