logo Kompas.id
Ancaman Kekeringan di Jawa...
Iklan

Ancaman Kekeringan di Jawa Timur Meluas

Ancaman kekeringan di Jawa Timur tahun ini meluas dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Kondisi itu dilihat dari data yang dikeluarkan oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah Jawa Timur.

Oleh
AMBROSIUS HARTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/jNnHXNO2qQCj864RWePRj07qbKs=/1024x723/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F06%2F9C73D18F-3325-49C4-BC18-15A85E440B41_1560515234.jpeg
Kompas

Perkembangan Kondisi El Nino

SURABAYA, KOMPAS — Ancaman kekeringan di Jawa Timur tahun ini meluas dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Fenomena ini juga rentan memicu kebakaran.

Menurut data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jatim, tahun ini, kekeringan diprediksi menerjang 822 desa di 38 kabupaten/kota. Jumlah itu meningkat dari tahun lalu saat 725 desa kesulitan mendapat air.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000