logo Kompas.id
Gandeng SMK, PT INKA Siapkan...
Iklan

Gandeng SMK, PT INKA Siapkan Pekerja untuk Pabrik di Banyuwangi

PT Industri Kereta Api menggandeng sejumlah SMK di Jember dan Banyuwangi guna menyiapkan pekerja di pabrik baru di Banyuwangi, Jawa Timur. Dibutuhkan sedikitnya 5.000 tenaga kerja untuk memproduksi kereta untuk pasar ekspor tersebut.

Oleh
Andreas Benoe Angger Putranto
· 3 menit baca

BANYUWANGI, KOMPAS – PT Industri Kereta Api menggandeng sejumlah SMK di Jember dan Banyuwangi guna menyiapkan pekerja di pabrik baru di Banyuwangi, Jawa Timur. Dibutuhkan sedikitnya 5.000 tenaga kerja untuk memproduksi kereta untuk pasar ekspor tersebut.

Pabrik kereta milik PT Industri Kereta Api (INKA) di Banyuwangi merupakan pabrik baru sebagai pengembangan pabrik lama di Madiun. Pembangunan pabrik yang diklaim sebagai pabrik kereta terbesar se-Asia Tenggara itu ditargetkan rampung pertengahan 2020.

“Penyiapan tenaga kerja penting kami lakukan, agar saat pabrik rampung dibangun, tenaga kerja sudah siap,” ujar Direktur Utama PT INKA Budi Noviantoro dalam penandatangan nota kesepahaman antara PT INKA dengan sejumlah SMK di Banyuwangi, Rabu (17/7/2019).

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000