logo Kompas.id
Dominasi Satu Partai di...
Iklan

Dominasi Satu Partai di Singapura dan Isu Suksesi Menjelang Pemilu

Sekitar 2,65 juta warga Singapura yang masih dalam situasi pandemi Covid-19 menjalani pemilihan umum, Jumat (10/7/2020). Tak banyak harapan bakal muncul perubahan.

Oleh
Luki Aulia & MH SAMSUL HADI
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hXMGZQ9porgnkYXEC25EojymjqU=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2F000_1UT1YH_1594222041.jpg
AFP/ROSLAN RAHMAN

Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong (tengah), yang juga Sekretaris Jenderal Partai Aksi Rakyat (PAP), menyapa warganya menjelang pemilu, dalam foto yang diambil pada 3 Juli 2020.

Partai Aksi Rakyat (PAP) pimpinan PM Lee Hsien Loong diperkirakan akan tetap memimpin. Menarik untuk melihat, apa yang membuat PAP begitu dominan sejak negara itu merdeka tahun 1965?

Sudah lebih dari lima dekade, PAP berkuasa di Singapura. Usia partai yang dimotori Lee Kuan Yew, bapak pendiri dan PM pertama Singapura itu, bahkan lebih tua dari negaranya. PAP berdiri tahun 1954, sedangkan Singapura merdeka tahun 1965. Mampu berkuasa selama lebih dari lima dekade, dengan dua kali pergantian pemimpin, tentu menjadi pencapaian tersendiri.

Editor:
samsulhadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000