logo Kompas.id
NusantaraPasar Domestik Kian Besar...
Iklan

Pasar Domestik Kian Besar Serap Kopi Petani

Oleh
WINARTO HERUSANSONO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/7jcnyLhakLxnTBXlbDqUpGcBlp0=/1024x678/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2FIMG-20190129-WA0038-500x331_1548760825.jpg
KOMPAS/WINARTO HERUSANSONO

Petani kopi di Dusun Gembongan, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Suharno memperlihatkan produk kopi dalam kemasan untuk diedarkan ke kedai kopi, warung, dan rumah makan di wilayah Kecamatan Jambu.

UNGARAN, KOMPAS — Produksi kopi rakyat pada 2019 diperkirakan naik 15 persen dari tahun 2018 sekitar 600.000 ton menjadi 690.000 ton. Selain pasar ekspor yang terus meningkat, prospek pasar domestik juga terus meluas seiring tumbuhnya kedai, kafe, dan resto kopi di berbagai daerah.

Ketua Departemen Specialty dan Industri Badan Pengurus Pusat Asosiasi Eksportir dan Industri Kopi Indonesia (AEKI) Moelyono Soesilo, Selasa (29/1/2019), mengatakan, penyerapan pasar domestik atas produksi kopi terus meningkat dalam empat tahun terakhir. Bahkan, diperkirakan pasar domestik tak lama lagi akan mengambil alih dominasi pasar ekspor.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000