logo Kompas.id
Nusantara10 Karya Dokumenter Kategori...
Iklan

10 Karya Dokumenter Kategori Umum dan Pelajar Bertanding

Dewan Juri Denpasar Documentary Film Festival (Dedoff) 2019 memilih 10 unggulan karya film dokumenter dari umum dan pelajar yang berdatangan dari seluruh Nusantara.

Oleh
AYU SULISTYOWATI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/8xthgknlYhoqCRO_8aQe_6PrUVI=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F20190928_154230_1569666020.jpg
KOMPAS/AYU SULISTYOWATI

Gunawan Panggaru dari Badan Perfilman Indonesia memberikan pelatihan pada acara Denpasar Documentery Film Festival 2019 di Rumah Sanur, Denpasar, Sabtu (28/9/2019).

DENPASAR, KOMPAS — Dewan Juri Denpasar Documentary Film Festival (Dedoff) 2019 memilih 10 unggulan karya film dokumenter dari umum dan pelajar yang berdatangan dari seluruh Nusantara. Film dokumenter pilihan ini menyisihkan 59 film yang terdaftar dan terkirim.

Festival yang memasuki tahun ke-10 ini memiliki pasang surut peserta. Tahun ini, sebanyak 189 orang mendaftar dan hanya 59 pendaftar yang mengirimkan karyanya.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000