logo Kompas.id
NusantaraPuskesmas Disiapkan Jadi RS...
Iklan

Puskesmas Disiapkan Jadi RS Darurat Covid-19

Mengantisipasi kasus Covid-19 yang cenderung meningkat, dua puskesmas dengan fasilitas rawat inap di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah disiapkan untuk menjadi rumah sakit darurat Covid-19.

Oleh
REGINA RUKMORINI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/V52nWDW2ugt4pvzo8gJ2xfnmoD4=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F20200423egiA-rs_1587642778.jpg
KOMPAS/REGINA RUKMORINI

Bupati Magelang Zaenal Arifin mengunjungi salah satu kamar isolasi di RSUD Muntilan, beberapa waktu lalu.

MAGELANG, KOMPAS- Dua puskesmas dengan fasilitas rawat inap di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah disiapkan untuk menjadi rumah sakit darurat pasien dalam pengawasan Covid-19. Puskesmas disiapkan untuk mengantisipasi kasus Covid-19 yang cenderung meningkat.

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Temanggung, Retno Indriastuti, saat ditemui, Kamis (23/4/2020) mengatakan sekalipun selama ini semua pasien dalam pengawasan (PDP) sudah mampu tertampung dan ditangani di rumah sakit rujukan di Kota dan Kabupaten Magelang, Retno mengatakan, puskesmas tetap perlu disiagakan, jika sewaktu-waktu memang dibutuhkan.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000