logo Kompas.id
Politik & HukumAnak Muda Berpotensi Disusupi ...
Iklan

Anak Muda Berpotensi Disusupi Radikalisme

Oleh
· 2 menit baca
Deputi Bidang Pengkajian   dan Materi Unit Kerja Presiden Pembinaan Ideologi Pancasila Anas Saidi, Wakil Ketua KPAI Rita Pranawati, Koordinator Peneliti CSRC Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Chaider S Bamualim, dan Guru Besar UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Komaruddin Hidayat (dari kiri) dalam Seminar Arah dan Corak Keberagamaan Kaum Muda Muslim, di Jakarta, Jumat (23/2). Pemerintah perlu memasukkan nilai kewarganegaraan lewat kurikulum pendidikan.
KOMPAS/WISNU WIDIANTORO

Deputi Bidang Pengkajian dan Materi Unit Kerja Presiden Pembinaan Ideologi Pancasila Anas Saidi, Wakil Ketua KPAI Rita Pranawati, Koordinator Peneliti CSRC Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Chaider S Bamualim, dan Guru Besar UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Komaruddin Hidayat (dari kiri) dalam Seminar Arah dan Corak Keberagamaan Kaum Muda Muslim, di Jakarta, Jumat (23/2). Pemerintah perlu memasukkan nilai kewarganegaraan lewat kurikulum pendidikan.

Meski demikian, kewaspadaan tetap perlu terus dijaga karena sikap moderat anak muda masih disertai keterbatasan pengetahuan yang bisa disusupi paham radikal dengan isu sensitif, seperti agama dan budaya. Pengaruh itu pun bisa memunculkan perilaku intoleran dan mendukung radikalisme.

Hal itu menjadi bagian dari hasil penelitian ”Arah dan Corak Keberagamaan Kaum Muda Muslim: Konservatisme, Hibridasi Identitas, dan Tantangan Radikalisme” oleh Center for the Study of Religion and Culture, Pusat Pengkajian Islam dan Masyarakat Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta, Convey Indonesia, dan Program Pembangunan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNDP).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000