logo Kompas.id
Politik & HukumDinamika Politik Menanti Gatot
Iklan

Dinamika Politik Menanti Gatot

Oleh
EDNA CAROLINE
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hq9n37MhNYm81gnD3FlHib7nTUg=/1024x690/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F10%2F0.jpg
KOMPAS/WISNU WIDIANTORO

Presiden Joko Widodo dan Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo tertawa bersama.

JAKARTA, KOMPAS — Dinamika politik masih akan berkembang hingga pendaftaran calon presiden dan wakilnya pada Agustus mendatang. Pernyataan Jenderal (Purn) Gatot Nurmantyo yang menyatakan dirinya bersedia dipilih akan menjadi bagian dari gelombang yang terjadi hingga tercapai kesetimbangan politik.

Mantan Panglima Tentara Nasional Indonesia Jenderal (Purn) Gatot Nurmantyo resmi pensiun pada 1 April 2018. Dalam video yang diunggah media sosial, Gatot mengatakan, pensiun pun ia akan tetap mengabdi kepada bangsa dan negara sebagai wujud rasa cintanya kepada Indonesia.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000