logo Kompas.id
Politik & HukumKonflik Berpotensi Pengaruhi...
Iklan

Konflik Berpotensi Pengaruhi Elektabilitas

Oleh
Agnes Theodora dan A Ponco Anggoro
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/AszhD6uEzPOOANfKFM3JadzsP6c=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20180724_ENGLISH-CAPRES-CAWAPRES_A_web.jpg
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN

Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (kiri) menerima kunjungan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto di kediamannya di kawasan Mega Kuningan, Jakarta, Selasa (24/7/2018) malam. Pertemuan ini terkait wacana koalisi kedua partai itu dalam pemilihan presiden dan wakil presiden pada 2019.

JAKARTA, KOMPAS - Apabila dibiarkan berlarut-larut, dinamika yang kini terjadi dengan Partai Demokrat bisa merugikan pasangan calon presiden-calon wakil presiden Prabowo Subianto-Sandiaga Uno di Pemilu Presiden 2019. Kemampuan untuk mengelola berbagai kepentingan partai politik pendukungnya kini menjadi tantangan pasangan itu.

Peneliti Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia, Syamsuddin Haris, Jumat (16/11/2018), di Jakarta mengatakan, pemimpin kedua partai, yaitu Prabowo dan Susilo Bambang Yudhoyono, perlu duduk bersama untuk membicarakan strategi paling tepat dalam menghadapi persoalan yang ada.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000